Selama Penegak Amar Ma’ruf Nahi Munkar Masih Ada maka Amanlah Sebuah Negeri

👤 Oleh : Ustadz Farid Nu’man, SS. 📌 Hidupnya amar ma’ruf nahi munkar di sebuah negeri, adalah salah satu faktor tertahannya hukuman Allah Ta’ala atas mereka 📌 Allah Ta’ala berfirman: وَمَا كَانَ رَبُّكَ لِيُهۡلِكَ ٱلۡقُرَىٰ بِظُلۡمٖ وَأَهۡلُهَا مُصۡلِحُونَ Dan Tuhanmu tidak akan membinasakan negeri-negeri secara zhalim, selama penduduknya mushlihun (orang-orang yang mengajak berbuat kebaikan). (QS. … Continued

Selengkapnya

Jangan “Mati Gaya” Di Hadapan Promotor Kemunkaran

👤 Oleh : Ustadz Abdullah Haidir, Lc. Seringkali kita dihadapkan pada sebuah kenyataan dimana kemunkaran dipromosikan secara terbuka. Kemunkaran yang oleh sebagian orang dipahami sebagai perbuatan yang kalaupun ada yang berani melakukannya, maka dia dilakukan secara tersembunyi, namun kini mereka sudah menyatakan seacra resmi dan terang2an menganut ideologi Iblis; “Kalo saya sesat, maka orang lain … Continued

Selengkapnya